Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2012

Mempertanyakan Hak

Apakah boleh seorang manusia rendah mempertanyakan hak yang paling mendasar kepada penguasa ketika kewajibannya sudah lengkap? Meski terkadang tidak semuanya sempurna, tapi yang jelas hampir semuanya selesai sebagaimana adanya. Pertanyaan bodoh, jawabnya. Terserah dia mau kapan memberikan hak itu kepadamu, namanya saja penguasa. Lagi pula belum tentu semua yang dikerjakan diterima. Kamu saja tidak pernah membaca detail apa yang menjadi pantangan & kemestian kan?! Hanya kulit luarnya saja, akui saja apa susahnya?  Benar, aku mengakuinya. Namun aku belum pernah lagi menikmati hal itu sejak lima tahun terakhir, jadi bolehkah? Sang Penguasa sepertinya tertawa datar mendengar pertanyaan bodoh itu lagi. Aku menghembuskan napas berat ke sekian kalinya yang membuatku siuman dan bermenung. Ini memang belum saatnya, ibarat tanggal main yang masih jauh dari kata tulat dan tubin. Apa yang harus dilakukan? Sejatinya tidak ada. Daya upaya sudah, bermohon sudah, tinggal tunggu tanggal mainnya dat

Lagu Penenang Jiwa

Gambar
Assalamu'alaikum, wr.wb. Selamat malam, readers... Semoga dalam keadaan baik-baik aja, bagi yang sakit semoga diberi kesembuhan oleh Allah SWT. Amiiin... Kali ini pengen posting lagu religi terkenal yang boleh dibilang nongolnya dua tahun yang lalu, tapi telat banget baru posting tahun ini, ga apa-apa lah ya hehehe. Siapa lagi kalau bukan Maher Zein dengan lagunya Insyaallah. Jujur, tiap denger lagu ini, pasti hati jadi tenang. Pasti hati yang tadinya gundah gulana, alias galau-galau gitu jadi tentram, apalagi didengerin sambil tutup mata dan dengerin liriknya satu persatu. Bener2 mantap. Abis dengerin lagu itu, jadi semangat lagi lho. Saya sukanya yang versi English nya sih daripada versi bahasa Indonesianya.  Lihat liriknya: : Every time You feel like you cannot go on You feel so lost and that you're so alone All you see is night And darkness all around You feel so helpless you can't see which way to go Don't despair And never los